Internet merupakan hal yang sudah melekat dalam kehidupan sehari-hari masyarakat. Saat ini, hampir seluruh kegiatan mengandalkan internet, mulai dari sekolah, bekerja, hal-hal yang berkaitan dengan rumah tangga, maupun sekadar hiburan semata. Alhasil, hampir semua orang mengakses internet untuk mencari informasi apapun.
Namun, semakin banyaknya pengguna internet, maka semakin besar pula munculnya risiko terjadi kejahatan dan pencurian data di internet. Inilah mengapa peran proxy server penting untuk memberikan keamanan. Ingin tahu lebih lanjut mengenai proxy server? Simak ulasan lengkapnya pada artikel berikut ini.
Sebelum mengenal proxy server, kamu perlu untuk mengetahui apa itu proxy terlebih dahulu. Proxy merupakan sistem yang menengahi pengguna dan internet untuk menyembunyikan identitas asli pengguna. Jadi, data yang dikirim ke website tujuan akan menggunakan alamat IP dari proxy server.
Kemudian, untuk menjalankan tugas di atas, proxy membutuhkan sebuah server di mana disebut dengan proxy server. Proxy server merupakan perangkat komputer atau software atau sistem yang berfungsi untuk memproses permintaan menggunakan proxy dan bekerja sebagai perantara jaringan bagi pengguna dan server tujuan.
Jadi, pengguna saat mengakses internet atau website tidak langsung ke website tujuan karena akan melalui server terlebih dahulu. Menggunakan proxy juga membuat aktivitas yang dilakukan menggunakan internet akan lebih aman karena informasi pengguna akan disamarkan dengan bantuan proxy tersebut.
Kehadiran proxy server juga efektif untuk digunakan sebagai gateway di mana nantinya semua koneksi yang dilakukan akan sesuai dengan setting yang ditetapkan.
Adapun proxy server biasanya digunakan untuk mengamankan jaringan yang terhubung dengan jaringan publik. Dari proxy server biasanya server diletakkan di antara aplikasi server dengan aplikasi klien di mana aplikasi klien dapat berupa web browser, klien FTP, dan lainnya. Sedangkan aplikasi server berupa server FTP dan web server.
Proxy server bisa berupa sekelompok aplikasi atau server yang memblokir layanan internet umum. Sebagai contoh, proxy HTTP memotong akses web sedangkan proxy SMTP memotong akses terhadap email.
Pengertian Proxy Server adalah suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berada di internet. Dengan adanya proxy server maka sebuah komputer bisa dihubungkan dengan komputer lainnya melalui internet.
Pada umumnya proxy server digunakan untuk mengamankan jaringan komputer pribadi yang terhubung dengan jaringan publik. Jadi, dari proxy server tersebut maka biasanya server diletakkan di antara aplikasi server dengan aplikasi client, dimana aplikasi client berupa web browser, client FTP dan lainnya sedangkan aplikasi server berupa server FTP dan web server.
Pengertian Proxy Server menurut Alhli adalah server yang diletakkan di antara sebuah aplikasi client dan aplikasi server yang dihubungi. Aplikasi client tersebut bisa berupa browser web, client FTP, dan sebagainya. Sedangkan aplikasi server dapat berupa server web, server FTP, dan sebagainya.
Proxy Server yang berada di antara aplikasi client dan aplikasi server tersebut dapat digunakan sebagai pengendali maupun monotoring lalu-lintas paket data yang melewatinya.
Nama : Fauziah Nurul M
ReplyDeleteNo : 24
Kelas : XII TKJ 1
1. Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berada di internet adalah pengertian dari...
A.FTP
B.Proxy Server*
C.Client
D.Server
E.semua benar
2. Dengan adanya proxy server maka sebuah komputer bisa dihubungkan dengan komputer lainnya melalui...
A.Kabel
B.CPU
C.Internet*
D.WiFi
E.semua salah
This comment has been removed by the author.
ReplyDeleteNama:Alif ridho Sofiyanto
ReplyDeleteNo. 8
Kelas: XIITKJ1
1.Apa pengertian proxy server..
A.lebar saluran data
B.alat untuk memfilter data
C.sebuah alat komunikasi jarak jauh
D.suatu server komputer yang
menyediakan untuk meneruskan
permintaan user ke server lainya(*)
E.semua benar
2.apa kegunaan proxy server..
A.Alat untuk memantau jaringan
B.Alat untuk memperkuat sinyal
C.Sebuah alat komunikasi digital
D.untuk mengamankan jaringan pribadi
yang terhubung ke publik(*)
E.Semua benar
Nama : Alfian Dimas Nugroho
ReplyDeleteNo. : 07
Kelas : XII TKJ 1
1. Pada umumnya proxy server digunakan untuk ...
A. Mengamankan jaringan komputer pribadi yang terhubung dengan jaringan public (*)
B. Mengontrol dan mengawasi arus paket data yang mengalir pada jaringan
C. Menyimpan informasi tentang nama host atau nama domain dalam sebuah basis data tersebar (distributed database) di dalam jaringan komputer yang menggunakan TCP/IP
D. Pembagi kecepatan transfer data
E. Mengoneksi sebuah jaringan komputer terhadap satu jaringan komputer lain
2. Pada Proxy Server biasanya server diletakkan diantara...
A. Internet dengan client
B. Internet dengan server
C. Aplikasi server dengan aplikasi client (*)
D. Aplikasi server dengan internet
E. Aplikasi client dengan internet
Nama : DHEA WIDYANINGSIH
ReplyDeleteNo : 23
Kelas : XII TKJ 1
1. Apa yang dimaksud Proxy Server menurut ahli adalah............
a. Server yang diletakkan di antara sebuah aplikasi client dan aplikasi server yang dihubungi*
b. Server yang diletakkan di antara sebuah aplikasi server dan aplikasi server yang dihubungi
c. Server yang diletakkan di antara sebuah aplikasi client dan aplikasi client yang dihubungi
d. Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berbeda di internet
e. Server yang diletakkan di antara sebuah aplikasi client dan aplikasi server yang tidak saling terhubung
2. Proxy Server digunakan untuk...
a. Mengamankan jaringan pribadi
b. Mengamankan jaringan publik
c. Mengamankan komputer pribadi dan public
d. Mengamankan jaringan pribadi dan publik
e. Mengamankan jaringan komputer pribadi yang terhubung dengan jaringan publik*
NAMA : KUKUH TRI BUDI UTAMI
ReplyDeleteNO.ABSEN : 08
KELAS : XII TKJ 2
1. Pengertian Proxy Server adalah server yang diletakkan di antara sebuah aplikasi client dan aplikasi server yang dihubungi. Aplikasi client tersebut bisa berupa browser web, client FTP, dan sebagainya. Sedangkan aplikasi server dapat berupa server web, server FTP, dan sebagainya. Pengertian diatas merupakan pengertian dari ??
A. Menurut Alhli**
B. Menurut Christopher
C. Menurut Ben Sihombing
D. Menurut Khalik Sucione
E. Semua jawaban benar
2. Proxy Server yang berada di antara aplikasi ??
A. Aplikasi Client dan DNS
B. Aplikasi Client dan Aplikasi Server**
C. Aplikasi Client
D. Aplikasi Server
E. Semua jawaban benar
NAMA : KHUSNUL NISA ANTIKA
ReplyDeleteNO. ABSEN : 07
KELAS : XII TKJ 2
1. Proxy Server adalah suatu server komputer yang apat digunakan sebagai pengendali maupun monotoring lalu-lintas paket data yang melewatinya. Lalu, dimana biasanya proxy server diletakkan ...
a. Di antara komputer dan internet.
b. Di antara aplikasi server dan aplikasi client. (*)
c. Di antara internet dan aplikasi server.
d. Di antara komputer dan aplikasi client.
e. Di antara internet dan aplikasi client.
2. Pada umumnya proxy server digunakan untuk mengamankan jaringan komputer pribadi yang terhubung dengan jaringan publik. Maka, aplikasi client apa yang biasanya digunakan untuk meletakkan proxy server ...
a. Client FTP dan Web Server.
b. FTP Server dan Web Browser.
c. Web Server dan Web Browser.
d. Web Browser dan Client FTP. (*)
e. FTP Server dan Client FTP.
Nama: Robi Khatus Shalikah
ReplyDeleteNo. : 23
Kelas: XII TKJ2
1. Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berada di internet. Merupakan pengertian dari...
A. DNS Server
B. DHCP Server
C. Proxy Server *
D. VPN Server
E. Hosting
2. Proxy server yang berada diantara aplikasi client dan aplikasi server dapat digunakan sebagai...
A. Monitoring lalu lintas paket data yang melewatinya *
B. Memaksimalkan throughput
C. Mengurangi beban server
D. Membagi bandwidth
E. Memperlambat akses layanan
Nama : Yani Agustina
ReplyDeleteNo. : 33
Kelas: XII TKJ2
1.Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berada di internet merupakan pengertian dari.... .
a. UTP
b. FTP
c. Proxy server*
d. DNS
2.Proxy server berada di antara aplikasi...
a. Client dan Server*
b. User dan Client
c. Server dan User
d. User dan FTP
Nama:Yunita Ika Wulandari
ReplyDeleteNo:34
Kelas:XII TKJ2
1.Apa kegunaaan dari Proxy server
A. Alat membatasi sinyal internet
B. Alat penyimpan nama host atau domain
C. Alat komunikasi untuk mengamankan jaringan pribadi
D. Mengamankan jaringan komputer pribadi yang Yang terhubung dengan jaringan public*
E. Alat yang digunakan untuk memperkuat sinyal internet
2.Apa pengertian proxy server...
A. Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user Ke server lainnya yang berada di internet*
B. Suatu komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan client
C. Suatu komputer yang menyaring data antara server dan client
D. Suatu komputer yang membatasi penggunaan data
E. Suatu komputer yang digunakan untuk meneruskan permintaan client server
Nama : Sinta Indriyani
ReplyDeleteNo : 26
Kelas : XII TKJ2
1. Proxy server berada diantara aplikasi...
A. User dan FTP
B. Client dan Server*
C. User dan Client
D. Server dan User
E. Semua jawaban benar
2. Apa kegunaan proxy server.....
A. Untuk mengamankan jaringan pribadiyang terhubung kepublik*
B. Sebuah alat komunikasi digital
C. Alat untuk perkuat sinyal
D. Alat untuk memantau jaringan
E. Semau jawaban benar
Nama : Nadita Aulia Rahmawati
ReplyDeleteKelas : XII TKJ2
Nomor : 13
1. Bagaimana pengertian dari Proxy Server?
a. salah satu metode untuk mendistribusikan traffic ke beberapa server agar tidak membebani satu server saja.
b. Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke serverlainnya yang berada di internet.*
c. merupakan sistem operasi berupa perangkat lunak yang digunakan untuk menjadikan komputer menjadi router jaringan. Sistem operasi ini sangat cocok untuk keperluan administrasi jaringan komputer, misalnya untuk membangun sistem jaringan komputer skala kecil maupun besar.
d. adalah teknik untuk mendistribusikan beban trafik pada dua atau lebih jalur koneksi secara seimbang, agar trafik berjalan optimal,memakaimalkan throughput,memperkecil waktu tanggap dan menghindari overload pada salah satu jalur koneksi load balancing digunakan pada saat sebuah server telah memiliki jumlah user telah melebihi maksimal kapasitasnya.
e. yaitu suatu bentuk teknologi pada komunikasi data yang dapat mentransmisikan data dengan cepat yang tinggi melalui kabel tembaga telepon dan memiliki sifat asimetrik, sifat asimetrik maksudnya bahwa data ditransferkan dengan kecepatan berbeda dari satu sisi ke sisi lainnya.
2. Proxy Server berada diantara?
a. Aplikasi Client dan Aplikasi Server.*
b. Web dan Server.
c. FTP
d. Internet
e. Browser Web
Nama : tiwik lestari
ReplyDeleteNo : 28
Kelas: XII TKJ2
1. Proxy Server adalah layanan jaringan untuk
a. Share web pada jaringan
b. Share internet pada jaringan*
c. Share mail pada jaringan
d. Share file pada jaringan
2.server yang diletakkan di antara sebuah aplikasi client dan aplikasi server disebut
a. Proxy Server*
b. SMTP Server
c. Application Server
d. Mail server
Nama:Nilam Cahyaningsih
ReplyDeleteNo:16
Kelas:XII TKJ 2
1.Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke user lainnya yang berada di internet adalah pengertian dari
a.FTP
b.server web
c.Proxy Server*
d.Semua jawaban benar
2.Pada umumnya proxy server di gunakan untuk mengamankan jaringan komputer pribadi yang terhubung dengan
a.jaringan internal
b.jaringan publik*
c.jaringan eksternal
d.jaringan lokal
Nama : Nanda Ayu Erviana
ReplyDeleteNo : 15
Kelas: XII TKJ 2
1. Aplikasi untuk konfigurasi proxy adalah.....
a. Squid*
b. Samba
c. Bind
d. MySQL
e. Debian
2. Jika ingin mengkonfigurasi ulang proxy server pada mikrotik yang akan diubah menggunakan port lain. Tab yang harus diubah adalah.....
a. FIrewall dan Web proxy*
b. DHCP client dan server
c. IP address dan DNS
d. Web Proxy dan IP address
e. Server dan IP Address
Nama : Lucky Alexander Darmawan
ReplyDeleteNo : 09
Kelas: XII TKJ2
1.Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berada di internet. Yaitu
a. Proxy server*
b. DHCP server
c. FTP server
d. Web server
e. Tidak ada yg benar
2.Aplikasi client berupa?
a. Web browser dan Web server
b. Web server dan FTP server
c. Web browser dan FTP server
d. Client FTP dan server FTP
e. Web browser dan Client FTP*
Nama : Monika Mahardikasari
ReplyDeleteNo. : 10
Kls .:XII TKJ 2
1.Setiap komputer yang terhubung ke jaringan dapat bertindak baik sebagai workstation maupun server disebut jaringan …
a. Peer to peer
b. Client and server
c. Local Area Network
d. Bus
e. Tree
Jawab : a. Peer to peer
2.Salah satu tipe jaringan komputer yang umum dijumpai adalah….
a. Star
b. Bus
c. WAN
d. Wireless
e. Client-server
Jawab : e. Client-server
Nama : Hariyanto Wibowo
ReplyDeleteNo : 29
Kelas : XII TKJ 1
1.Setiap komputer yang terhubung ke jaringan dapat bertindak baik sebagai workstation maupun server disebut jaringan.....
A.Peer to peer
B.Client and server
C.Local Area Network
D.Bus
E.Tree
Jawab:A.Peer to peer
2.Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berada di internet yaitu...
A.Proxy server
B.DHCP server
C.FTP server
D.Web server
E.Semua salah
Jawab : A.Proxy server
Nama :affila abdiel Admadja
ReplyDeleteNo. :03
Kelas:XII TKJ 01
1.Aplikasi untuk konfigurasi proxy adalah..
A.squid*
B.Samba
C.Debian
D.Bind
E.MYSQL
2.Proxy server biasanya diletakan diantara..
A.internet dengan client
B.internet dengan server
C.Aplikasi server dengan aplikasi client*
D.Aplikasi server dengan internet
E.Aplikasi client dengan internet
Nama : Akbar Rizal S
ReplyDeleteNo : 06
Kelas : XII TKJ 1
1.Apa itu Proxy server?
A. Saluran Data
B. Suatu Server komputer yang menyediakan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya.*
C.alat utk memfilter data
D.semua salah
E.semua benar
2. proxy server digunakan untuk...
A.memfilter data
B.mengamankan jaringan komputer pribadi yang terhubung ke jaringan publik.*
C.untuk memperkuat sinyal
D.semua salah
E.semua benar
Nama :Calvine Rossi Putra
ReplyDeleteNo : 20
Kelas : XII TKJ 1
1. Pengertian proxy server
A. alat untuk memfirter data
B. saluran data
C. Suatu server komputer yang menyediakan untuk meneruskan permintaan user ke server yang lain(*)
D. semua benar
E. semua salah
2. kegunaan proxy server
a. memfilter data
b. mengamankan jaringan komputer pribadi yang terhubung ke jaringan publik(*)
c. untuk memperkuat sinyal
d. semua salah
e. semua benar
1.Suatu server komputer yang
ReplyDeletemenyediakan layanan untuk meneruskan
permintaan user ke server lainnya
yang berada di internet merupakan
pengertian dari....
a. UTP
b. FTP
c. Proxy server*
d. DNS
2.Proxy server berada diantara
aplikasi....
a. Client dan Server*
b. User dan Client
c. Server dan User
d. User dan FTP
1.Suatu server komputer yang
ReplyDeletemenyediakan layanan untuk meneruskan
permintaan user ke server lainnya
yang berada di internet merupakan
pengertian dari....
a. UTP
b. FTP
c. Proxy server*
d. DNS
2.Proxy server berada diantara
aplikasi....
a. Client dan Server*
b. User dan Client
c. Server dan User
d. User dan FTP
Nama : Widar Fernando
ReplyDeleteKelas : XIITKJ2
No : 31
1.Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berada di internet.tersebut pengertian dari
A.Web server
B.Proxy server*
C.FTP server
D.File server
E.Database server
2.Fungsi Proxy server adalah
A. Untuk mengamankan jaringan komputer*
B. Untuk mengamankan bangsa
C. Untuk mengatur jaringan komputer
D.Untuk menyaring jaringan komputer
E.untuk menyalurkan jaringan komputer
Nama:Hasi Regina
ReplyDeleteNo:30
Kelas:XIITKJ1
1.suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berada di internet adalah
a.ftp server
b.dns server
c.web server
d.dhcp server
e.proxy server*
2.pada umumnya proxy server digunakan untuk mengamankan jaringan komputer pribadi yang terhubung dengan jaringan publik maka proxy server biasanya terletak di antara
a.aplikasi server dan aplikasi Client*
b.database server dan mail server
c.user dan Client
d.client dan user
e.semua benar
Nama : Sari Awalul Khusniyah
ReplyDeleteKelas : XII TKJ 2
No Abs : 24
1. Sebuah program komputer dapat bertindak sebagai komputer lainnya untuk melakukan request terhadap content dari internet atau Intranet,merupakan pengertian dari.....
a. SSH server.
b. Web server
c. Proxy server*
d. File server
e. Mail server
2. Pada umumnya proxy server digunakan untuk.....
a. Menyimpan informasi tentang nama host atau nama domain
b. Pembagi kecepatan transfer data
c. Mengoneksi sebuah jaringan komputer
d. Mengamankan jaringan komputer pribadi yang terhubung dengan jaringan public*
e. Mengontrol dan mengawasi arus paket data yang mangalir pada jaringan
Nama : Irma Anggiya
ReplyDeleteKelas : XII TKJ 2
No. : 02
1. Proxy server berada diantara aplikasi...
a. User dan Client
b. Client dan Server *
c. Server dan User
d. User dan FTP
2. Fungsi proxy server adalah...
a. Untuk mengamankan bangsa
b. Untuk mengatur jaringan komputer
c. Untuk menyaring jaringan komputer
d. Untuk mengamankan jaringan komputer *
Nama : Restiana Widya Pramesti
ReplyDeleteNo : 21
Kelas : XII TKJ 2
1.Aplikasi untuk konfigurasi proxi adalah...
a.squid*
b.samba
c.debian
d.bind
e.MYSQL
2.Proxy server biasanya diletakkan diantara...
a.Internet dengan client
b.Internet dengan server
c.Aplikasi server dgn aplikasi client*
d.Aplikasi server dengan internet
e.Aplikasi client dgn internet
NAMA : FIRA PRASTIKA
ReplyDeleteNO : 26
KELAS : XII TKJ 1
1.suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berada di internet, merupakan pengertian dari...?
a.proxy server(*)
b.website
c.domain
d.control panel
e.bandwith
2.aplikasi yang diletakan di antara client dan server yang dihubungi,kecuali...?
a.browser web(*)
b.crhome
c.winbox
d.win RAR
e.cisco
NAMA :ARDI NURRAHMAN
ReplyDeleteNOMOR:13
KELAS:XII TKJ 1
1.aplikaai yang diletakan diantara client dan server yang bisa dihubungi,kecuali?
A.crhome
B.Cisco
C.browser web(*)
D.winbox
E.win RAR
2.Aplikasi untuk konfigurasi proxi adalah...
A.Bind
B.Squid(*)
C.Samba
D.Debian
E.MYSQL
Nama : Fernanda Ivantoro
ReplyDeleteNo : 25
Kelas : XII TKJ1
1.Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berada di internet.tersebut pengertian dari
A.Web server
B.Proxy server*
C.FTP server
D.File server
E.Database server
2.Fungsi Proxy server adalah
A. Untuk mengamankan jaringan komputer*
B. Untuk mengamankan bangsa
C. Untuk mengatur jaringan komputer
D.Untuk menyaring jaringan komputer
E.untuk menyalurkan jaringan komputer
Nama : Rayhan Akbar H
ReplyDeleteKelas : XII TKJ 2
1. Aplikasi untuk konfigurasi proxy server adalah
a.Samba
b.Debian
c.Squid*
d.MYSQL
e. Bind
2.Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lain yang berada di internet adalah
A.FTP SERVER
B.FILE SERVER
C.DATABESE SERVER
D.PROXY SERVER*
E.WEB SERVER
Nama : Citra Indyana Putri
ReplyDeleteNo : 22
Kelas : XII TKJ 1
1. Dengan adanya proxy server maka sebuah komputer bisa dihubungkan dengan komputer lainnya melalui...
a. Kabel
b. Internet*
c. Wifi
d. Hotspot
e. Bluetooth
2. Aplikasi untuk konfigurasi proxy adalah...
a. Bind
b. Squid*
c. Samba
d. MYSQL
e. Debian
This comment has been removed by the author.
ReplyDeleteNama : Muhammad Fahrudin Wahyu N
ReplyDeleteNo : 12
Kelas : XII TKJ 2
1. Aplikasi untuk konfigurasi proxy adalah
A. Squid*
B. Samba
C. Bind
D. MySQL
E. Debian
2. Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berada di internet adalah
A.File server
B.Web server
C. Proxy server*
D. Database server
E. FTP server
Nama : Ivan Bayu Ahmad D
ReplyDeleteNo. : 04
Kls .:XII TKJ 2
1.Setiap komputer yang terhubung ke jaringan dapat bertindak baik sebagai workstation maupun server disebut jaringan …
a. Peer to peer
b. Client and server
c. Local Area Network
d. Bus
e. Tree
Jawab : a. Peer to peer
2.Salah satu tipe jaringan komputer yang umum dijumpai adalah….
a. Star
b. Bus
c. WAN
d. Wireless
e. Client-server
Jawab : e. Client-server
Nama : Wildan Setiawan
ReplyDeleteNo : 32
Kelas : XII TKJ 2
1.Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berada di internet.tersebut pengertian dari
A.Web server
B.Proxy server*
C.FTP server
D.File server
E.Database server
2.Fungsi Proxy server adalah
A. Untuk mengamankan jaringan komputer*
B. Untuk mengamankan bangsa
C. Untuk mengatur jaringan komputer
D. Untuk menyaring jaringan komputer
E. untuk menyalurkan jaringan komputer
1. Pada umumnya proxy server digunakan untuk.....
ReplyDeleteA. Menyimpan informasi tentang nama host atau nama domain
B. Pembagi kecepatan transfer data
C. Mengoneksi sebuah jaringan komputer
D. Mengamankan jaringan komputer pribadi yang terhubung dengan jaringan public*
E. Mengontrol dan mengawasi arus paket data yang mangalir pada jaringan
2.fungsi proxy server yaitu....
A.untuk mengamankan jaringan komputer*
B.untuk mengamankan bangsa
C.untuk mengatur jaringan komputer
D.untuk menyaring jaringan komputer
E.untuk memyalurkan jaringan komputer
Nama :Inanda Indira A
DeleteNo :32
Kls :XII TKJ1
1. Pada umumnya proxy server digunakan untuk.....
A. Menyimpan informasi tentang nama host atau nama domain
B. Pembagi kecepatan transfer data
C. Mengoneksi sebuah jaringan komputer
D. Mengamankan jaringan komputer pribadi yang terhubung dengan jaringan public*
E. Mengontrol dan mengawasi arus paket data yang mangalir pada jaringan
2.fungsi proxy server yaitu....
A.untuk mengamankan jaringan komputer*
B.untuk mengamankan bangsa
C.untuk mengatur jaringan komputer
D.untuk menyaring jaringan komputer
E.untuk memyalurkan jaringan komputer
NAMA : ALIYA PUTRI UTAMI
ReplyDeleteNO : 09
KELAS : XII TKJ 1
1. Pihak ketiga yang berdiri ditengah-tengah antara kedua pihak yang saling berhubungan dan berfungsi sebagai perantara, adalah pengertian dari…
a. Gateway
b. Proxy server*
c. Router
d. Cache
2. . . . adalah pihak ketiga yang menjadi perantara antara client dan server yang saling berhubungan
Pilih salah satu:
a. Proxy*
b. Gateway
c. Switch
d. Router
Nama: Intan Nissa Nur Aini
ReplyDeleteNo : 33
Kelas: XII TKJ 1
Yang termasuk aplikasi client dan server proxy server, kecuali..
a. Browser web
b. Client FTP
c. Server web
d. Server FTP
e. Semua benar*
2. Proxy server yang berada di antara aplikasi client dan server dapat digunakan sebagai...
a. Pengendali dan monitoring lalu lintas paket data*
b. Penyaring lalu lintas paket data
c. Pemroses lalu lintas paket data
d. Penghubung lalu lintas paket data
e. Pemindai lalu lintas paket data
Nama : RADITYA FIRMANSYAH
ReplyDeleteNo. : 17
Kelas : XII Tkj 2.
1. Sebuah program komputer dapat bertindak sebagai komputer lainnya untuk melakukan request terhadap content dari internet atau Intranet,merupakan pengertian dari.....
A. SSH server.
B. Web server
C. Proxy server*
D.File server
E. Mail server
2. Pada umumnya proxy server digunakan untuk.....
A. Menyimpan informasi tentang nama host atau nama domain
B. Pembagi kecepatan transfer data
C. Mengoneksi sebuah jaringan komputer
D. Mengamankan jaringan komputer pribadi yang terhubung dengan jaringan public*
E. Mengontrol dan mengawasi arus paket data yang mangalir pada jaringan
Nama : Gianita Puspita Sari
ReplyDeleteNo : 27
Kelas : XII TKJ 1
1. Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berada di internet merupakan pengertian dari ..
A. FTP
B. Proxy Server*
C. Server
D. Client
E. User Client
2. Apa kegunaan dari Proxy server?
A. Mengamankan jaringan publik
B. Mengamankan jaringan pribadi
C. Mengamankan jaringan publik dan pribadi
D. Mangamankan komputer publik dan pribadi
E. Mengamankan jaringan komputer pribadi yang terhubung dengan jaringan publik*
Nama : Anggita Riska Safitri
ReplyDeleteNo : 11
Kelas : XII TKJ 1
1. Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berada di internet, merupakan pengertian dari....
A. Server
B. Client
C. User client
D. Proxy server*
E. Mail server
2. Apa kegunaan proxy server...
A. Mengamankan jaringan komputer pribadi yang terhubung dengan jaringan publik*
B. Pembagi kecepatan transfer data
C. Mengoneksi sebuah jaringan komputer
D. Mengamankan komputer publik dan pribadi
E. Mengamankan jaringan publik
Nama : Ahmad Arif Al Gufron
ReplyDeleteNomor : 04
Kelas : XII TKJ 1
1. Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berada di internet, merupakan pengertian dari ....
A. Server
B. Client
C. User Client
D. Proxy Server*
E. Mail Server
2. Apa kegunaan proxy server...
A. Mengamankan jaringan komputer pribadi yang terhubung dengan jaringan publik*
B. Pembagi kecepatan transfer data
C. Mengoneksi sebuah jaringan komputer
D. Mengamankan komputer publik dan pribadi
E.Mengamankan jaringan publik
Nama : Ahmad Arif Al Gufron
ReplyDeleteNomor : 04
Kelas : XII TKJ 1
1. Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berada di internet, merupakan pengertian dari ....
A. Server
B. Client
C. User Client
D. Proxy Server*
E. Mail Server
2. Apa kegunaan proxy server...
A. Mengamankan jaringan komputer pribadi yang terhubung dengan jaringan publik*
B. Pembagi kecepatan transfer data
C. Mengoneksi sebuah jaringan komputer
D. Mengamankan komputer publik dan pribadi
E.Mengamankan jaringan publik
Nama : iwan prabowo
ReplyDeleteNo : 05
Kelas : xii tkj 2
1. Aplikasi untuk konfigurasi proxy adalah
A. Squid*
B. Samba
C. Bind
D. MySQL
E. Debian
2. Suatu server komputer yang menyediakan layanan untuk meneruskan permintaan user ke server lainnya yang berada di internet adalah
A.File server
B.Web server
C. Proxy server*
D. Database server
E. FTP server