CROSSCOL

ISI CROSSCOL

SURYAONE multi solutions

Belajar berUsaha apa saja yang penting BERMANFAAT dan HALAL

Wednesday, October 31, 2018

Konfigurasi ROUTING pada DEBIAN 8.8.0

Pengertian ROUTING klik di sini. Sebelum kita mulai konfigurasi router pada debian, kita siapkan topologi yang akan kita buat. Dari topologi di atas dapat kita ketahui konfigurasi IP pada setiap ether/interface. Terdapat dua network, yaitu : Di network atas dengan IP Network 192.168.60.0/24 192.168.60.1 = Gateway eth0 Debian 192.168.60.111 = IP eth0 Debian 192.168.60.222...

Tuesday, October 30, 2018

Menghubungkan Laptop ke Sound Bluetooth

Sekarang berbagai macam perangkat tambahan komputer sudah beralih menggunakan teknologi wireless. Salah satunya speaker/sound dengan teknologi bluetooth sudah banyak kita jumpai di pasaran. Di sini kita berikan langkah-langkah menghubungkan speaker bluetooth pada laptop dengan OS Windows. Pertama nyalakan power speaker bluetooth. Pada laptop, klik tombol START Kemudian...

Monday, October 22, 2018

DHCP

Dynamic Host Configuration Protocol (DHCP) merupakan service yang memungkinkan perangkat dapat mendistribusikan/assign IP Address secara otomatis pada host dalam sebuah jaringan. Cara kerjanya, DHCP Server akan memberikan response terhadap request yang dikirimkan oleh DHCP Client. Protokol ini digunakan untuk memudahkan pekerjaan admin server dalam memberikan IP kepada...

ROUTING

Routing adalah proses dimana suatu item dapat sampai ke tujuan dari satu lokasi ke lokasi lain. Beberapa contoh item yang dapat di-routing : mail, telepon call, dan data. Di dalam jaringan, Router adalah perangkat yang digunakan untuk melakukan routing trafik. Konsep dasar routing Bahwa dalam jaringan WAN kita sering mengenal yang namanya TCP/IP (Transmission Control...

Friday, October 19, 2018

PENGERTIAN DEBIAN

Pengertian Debian Debian adalah sistem operasi berbasis open source yang di kembangkan secara terbuka oleh banyak programer sukarelawan yang ingin mengembakan debian. Sistem operasi debian adalah gabungan dari perangkat lunak yang dikembangkan dengan lisensi GNU, dan utamanya menggunakan kernel linux, sehingga lebih suka di sebuat dengan nama Debian GNU/Linux. Sistem operasi...

Thursday, October 18, 2018

INSTALASI DEBIAN 8.8 DI VIRTUAL BOX

Sebelum mulai instalasi silahkan siapkan : Aplikasi Oracle VM VirtualBox yang sudah terinstal pada PC Anda. Bisa download di website resminya di sini. ISO Debian 8.8.0. DVD-1 bisa di download di sini. Untuk memulai kita buka VirtualBox, Klik icon New untuk membuat Virtual Machine baru Silahkan buat NAMA VM dan pilih Tipe serta Versi Sistem Operasi...